"Orang boleh pandai setinggi langit tapi selama ia tidak menulis, ia akan hilang di dalam masyarakat dan sejarah. menulis adalah bekerja untuk keabadian" (Pramoedya Ananta Toer)

Jumat, 01 April 2011

MULTATULI

Nama dan ketidakberdayaan

Ya MULTATULI adalah ketidakberdayaan

Nilai kemanusiaan-lah jadi bekal

Masa depan karir hilang akal



Multatuli penyambung lidah rakyat terjajah

Tinta dan kertas jadi jubah



Ia munulis di surat kabar

Kabar membakar

Elit belanda tak juga sadar

Rakyat brgelimpangan terkapar



Multatuli melawan kediktatoran

Ia terus menyeru kemanusian

Menyeru soal ketidak adilan

Menyeru pemerasan

Ia tak terima atas kesewenang-wenangan



Tanah rayat jangan dirampas

Penjarahan atas panen Rakyat meluas

Belanda tersingung

Penjajah lalim tak terima kabar meluas

Mutatuli terpasung



Ratusan orang datang menodong

Tolong kami...!!!!

Tak ada yang mendengarkan kami

Pak tanah kami mau dirampas

Tak ada yang mendengarkan kami

Multatuli bersama rakyat Indonesia



Malang 28 Maret 2012

Tidak ada komentar: